Buah Hatiku - Haris Shaffix

Lirik "Buah Hatiku"
Oleh:Haris Shaffix
Buah hatiku, apa kabarmu
Terasa rindu, ingin kubertemu
Meski ragaku, tak bersamamu
Jangan kau ragu, doaku selalu
Hadirmu dihidupku anugerah Sang Maha Cinta
Akan kujaga dengan sepenuh jiwa
Hadirmu dihidupku yang kujadikan alas an
Semangati diri tuk trus berjuang
Jadilah kau kebanggaan semua
Tatapan matamu sejukkan jiwa
Jadikan agama sebagai lentera
Hadapi goda dan rayu dunia yang memperdaya
Meski ragaku, tak bersamamu
Jangan kau ragu, doaku selalu
doaku selalu
[♪♪]
Ada dan tiada ayah bunda
Jangan kau takut untuk melangkah
Selama Allah Bersama
Jadilah kau kebanggaan semua
Tatapan matamu sejukkan jiwa
Jadikan agama sebagai lentera
Hadapi goda dan rayu dunia yang memperdaya
Buah Hatiku Aku rind
Buah hatiku, apa kabarmu

Producer : Maiadaya & Haris Shaffix Singer : Haris Shaffix Composer : Haris Shaffix Music : Fey Rasyha Bass & Gitar : Ryan Permana Kendang & Saron: Iwa Pranawa Suling & Karinding : Asep Bagja Mastering : Fey Rasyha Vocal Director : Haris Shaffix & Fey Rasyha Recording : Adishwara at Shoka Music Studio Label : Musik Positif Official Rilis : 2021