Ya Syahidan (يَا شَهِيْدًا) Versi Lengkap
Lirik Qosidah Ya Syahidan (يَا شَهِيْدًا)
يَا شَهِيْدًا عَلَّمَنَا مَعْنَى الْعِزَّةِ وَالْإِبَاءْ
Wahai Pejuang yang mengajari kami makna kemuliaan dan kehormatan
نَرَاهُ نَجْمًا سَاطِعًا يَتْرَائَى بِالْكِبْرِيَاءْ
Kami melihatmu bagaikan bintang bersinar penuh dengan kebanggaan
Engkaulah pejuang yang menggaungkan kemuliaanmu pada dunia
Mari kita ikuti jalannya, karena surga adalah tujuaannya
Aku sungguh mengharapkan umat dengan hasrat yang kuat
يَا شَهِيْدًا عَلَّمَنَا مَعْنَى الْعِزَّةِ وَالْإِبَاءْ
نَرَاهُ نَجْمًا سَاطِعًا يَتْرَائَى بِالْكِبْرِيَاءْ
Berbahagialah wahai Ibunda pejuang, Allah berikan yang ia dambakan
Tujuh puluh bidadari bahkan lebih, dan kelak ia akan mampu memberi syafa’at
Aku sungguh mengharapkan umat dengan hasrat yang kuat
يَا شَهِيْدًا عَلَّمَنَا مَعْنَى الْعِزَّةِ وَالْإِبَاءْ
نَرَاهُ نَجْمًا سَاطِعًا يَتْرَائَى بِالْكِبْرِيَاءْ
Wahai Istri pejuang, berbanggalah! Banyak generasi muda yang ia lindungi (makna aslinya ia tinggalkan sebagai aset)
Darahnya tercium bagaikan parfum, ia menjadi penolong agama Islam
Aku sungguh mengharapkan umat dengan hasrat yang kuat
يَا شَهِيْدًا عَلَّمَنَا مَعْنَى الْعِزَّةِ وَالْإِبَاءْ
نَرَاهُ نَجْمًا سَاطِعًا يَتْرَائَى بِالْكِبْرِيَاءْ
Wahai putra pejuang, engkau adalah pahlawan! Karena kau beri kami teladan
Saat Engkau lihat ayahmu gugur, kau bilang ayahku akan selalu hidup
Aku sungguh mengharapkan umat dengan hasrat yang kuat
يَا شَهِيْدًا عَلَّمَنَا مَعْنَى الْعِزَّةِ وَالْإِبَاءْ
نَرَاهُ نَجْمًا سَاطِعًا يَتْرَائَى بِالْكِبْرِيَاءْ
Kematian adalah sebuah keniscayaan, dunia pasti akan binasa
Maka pilihlah bagimu kematian, yang mengantarmu berjumpa Tuhanmu
Aku sungguh mengharapkan umat dengan hasrat yang kuat
Lihat Juga Versi Lainnya Dari Lagu Ini:
- Ya Syahiddan (يَا شَهِيْدًا) Versi Ai Khodijah
- Ya Syahiddan (يَا شَهِيْدًا) Versi 3 Bersaudara